Wednesday, February 19, 2014

Moist & Yummy Lemon Pound Cake


Pound cake adalah salah satu butter cake yang simpel dengan tekstur padat dan lembut di dalam dan crisp yang renyah di luarnya pada hari dibuat. Bisa disimpan selama seminggu di kulkas dengan tekstur yang tetap lembut di dalam.
Satu tips yang sering saya baca, supaya butter cake yang dihasilkan lembut dan moist maka digunakan sour cream. Resep ini memadukan sour cream dan lemon untuk menghasilkan cake yang super moist dengan sentuhan rasa lemon yang segar. 

Resepnya saya dapat dari blognya madam patricia yang memang sepertinya suka banget anything lemony.
Di grocery store dekat rumah, tidak ada produk sour cream. Yang ada creme fraiche. Sebenarnya sour cream bisa diganti dengan yoghurt, tapi saya pengen mau sekalian coba bikin homemade sour cream, yang juga saya dapat resepnya dari blog yang sama.
Yuk marii kita tengok resepnya..

Ingredients:
1 ¾ sticks (198g) unsalted butter, softened
1 ¾ cups (350g) granulated sugar
finely grated zest of 3 lemons
½ teaspoon vanilla extract
3 large eggs
3 large egg yolks
2 ¼ cups (315g) all purpose flour
¼ teaspoon baking soda
pinch of salt
½ cup sour cream*
1 ½ tablespoons lemon juice

Directions
Preheat the oven to 180°C/350°F. Butter two 20x10x5cm (8x4x2in) loaf pans, line them with baking paper and butter the paper as well.
In the large bowl of an electric mixer, cream butter, sugar, lemon zest and vanilla until light and fluffy. Add the eggs, one at a time, followed by the yolks, beating well after each addition. Scrape the sides of the bowl occasionally. Sift the flour, baking soda and salt over the bowl, add the sour cream and lemon juice and fold together by hand. Transfer the batter to the prepared pans.
Bake for about 45 minutes or until the cakes are golden and risen and a toothpick inserted in the center comes out clean. Let the cakes cool in the pans over a wire rack for 10-15 minutes then carefully unmold onto the rack. Peel off the paper. Cool completely

* homemade sour cream: to make 1 cup of sour cream, mix 1 cup (240ml) heavy cream with 2-3 teaspoons lemon juice in a bowl. Whisk until it starts to thicken. Cover with plastic wrap and leave at room temperature for 1 hour or until thicker 

Saya pakai loyang 20X20 cm. Dan jadinya lumayan gedee dan tinggi.. Bisa mengancam program diet ini mah >.< Untunglah ada tetangga org indonesia yang baik hati disini dan penyuka makanan manis juga. Setengah loyang saya kasihin. Itupun sisanya masih banyak lho, liat aja tuh di foto. Tapi tetep aja, habis dalam 2 hari. Aisyah dan Hasna ternyata doyan banget. Cakenya lembuut, empuk dan moist. Ga seret makannya. Buat sarapan pagi atau buat snack temennya teh atau kopi. Nyumm! Ga perlu pake disimpen di kulkas deh, cepet abis :D




Moist & Yummy Lemon Pound Cake Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment